Bahan :
- 1 ekor ayam, bersihkan, cuci bersih
- 3 butir cengkih
- 2 lembar daun jeruk, robek-robek
- Garam secukupnya
- 5 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 5 butir kemiri, sangrai
- 1 sdm ketumbar sangrai
- 1 cm jahe
- 1 cm lengkuas
- 1 sdt merica
- 2 sdt garam
- 15 buah cabe rawit, rebus
- 1 sdm air jeruk nipis
- Garam secukupnya
- Soun, seduh air panas, tiriskan
- Kol, iris halus
- Telor rebus, bagi 8
- Daun seledri cincang halus
- Daun bawang cincang halus
- Kecap manis
- Jeruk nipis
- Bawang goreng untuk taburan
- Bawang putih goreng
- Krupuk udang
- Rebus ayam sampai lunak, tiriskan.
- Goreng ayam hingga kekuningan, suwir-suwir dagingnya. Sisihkan.
- Tumis bumbu halus beserta daun jeruk dan cengkih sampai harum. Masukkan ke dalam kaldu.
- Masukkan ayam suwir dan garam sesuai selera. Didihkan.
- Penyajian: Susun soun, kol, telor rebus pada mangkok lalu tuangi kuah beserta ayam suwir. taburi dengan daun bawang, seledri, bawang merah goreng, bawang putih goreng. Beri air jeruk nipis dan kecap manis secukupnya. Hidangkan dengan sambal dan krupuk udang.
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar